contact
Test Drive Blog
twitter
rss feed
blog entries
log in

Disini Saya akan coba memaparkan 5 dari 10 jenis skill yang biasa di tes kan pada structure question.
Adapun skill-skill yang bisa di tes kan adalah:
  1. Skill 1: Subject and Verb
  2. Skill 2 : Object of Preposition
  3. Skill 3 : Present Participle
  4. Skill 4 : Past Participle
  5. Skill 5 : Coordinate Connector
  6. Skill 6 : Adverb Clause Connector
  7. Skill 7 : Noun Clause Connector
  8. Skill 8 : Noun Clause Connector/Subject.
  9. Skill 9 : Adjective Clause Connector
  10. Skill 10: Adjective Clause Connector/Subject

A. Skill 1 (Subject and Verb)

Kita semua tahu bahwa dalam sebuah kalimat bahasa Inggris, harus ada minimal sebuah Subject dansebuah Verb.

Problem yang biasanya muncul sehubungan dengan Subject dan Verb adalah:
  1. Subject atau Verbnya tidak ada.
  2. Subject dan Verbnya tidak ada, atau
  3. Extra Subject and Extra Verb.
Contoh 1:

....................was ringing continuously for hours.

(A) Loudly
(B) In the morning
(C) The phone
(D) The bells

Analisa:
  • Kalimat di atas memiliki Verb yaitu was ringing, tapi tidak memiliki Subject.
  • Dari pilihan jawaban; (A) Loudly dan (B) In the morning salah karena keduanya adalah adverb.Jawaban (D) The bells juga salah karena bells adalah pluraldan tidak sesuai dengan wasringing yang berbentuk singular verb. Jawaban terbaik adalah (C) The phone karena phonesingular verb dan sesuai dengan singular verb was ringing.

Contoh 2:

Newspapers _______ every morning and every evening.

(A) delivery
(B) are delivered
(C) on time
(D) regularly

Analisa:
  • Kalimat diatas memiliki Subject yaitu Newspapers, tapi tidak memiliki Verb.
  • Jawaban (A) delivery, (C) on time dan (D) regularly adalah salah karena mereka bukan subject.Jawaban (B) are delivered benar karena mereka adalah verb.
Contoh 3:

The plane __________ landing at the airport in five minutes.

(A) it is
(B) it really is
(C) is descending
(D) will be

Analisa:
  • Kalimat diatas memiliki Subject The plane dan kata kerja landing. Tapi kata kerja landing belumlengkap (not complete verb) dan harus memiliki tobe is untuk menjadikan kata kerja itu kata kerjayang lengkap (complete verb).
  • Jawaban (A) it is dan (B) it really is salah karena akan ada double Subject it dan plane. Jawaban(C) is descending salah karena ada double subject descending dan landing.
  • Jawaban terbaik adalah (D) will be karena kalau will be di gabungkan dengan landing akan menjadicomplete verb.
Contoh 4:


A dream about falling ______

(A) scary is

(B) is scary

(C) are scary

(D) very scary is

Analisa:

  • A dream about falling is scary, karena subjek, A dream, merupakan subjek tunggal danmembutuhkan to be singular yang berperan sebagai verbs untuk complements adjectives, scary.


Contoh 5:

_____ this blog on july 14th 2009

(A) launch

(B) launching

(C) launched

(D) will launching

Analisa:

  • I launched this blog on July 14th 2009, karena kalimat berbentukpast tense jika dilihatdari modifier time yakni, on July 14th 2009, sehingga jawabannya memerlukan verbs dalam bentuk verb 2 untuk memeuhi aturansimple past tense, jadi jawabannya adalah launched.

B. Skill 3 (Present Participles)

Present Participle adalah Verb + ing.
Contohnya: studying, driving, cooking

Penggunaan Present participle pada Structure section TOEFL test seringkali membingungkan karena fungsingya yang bisa sebagai part of a verb (bagian dari kata kerja) atau adjective (kata sifat)

1. Sebagai bagian dari kata kerja (Part of a verb)

. Present participle (verb+ing) akan berfungsi sebagai part of a verb jika digunakan bersamaan dengan tobe (am, is, are, was, and were).

Contoh:
The train is arriving at the station now.
The students are talking in the classroom.

Analisa:
  • arriving adalah part of a verb karena ditemani oleh is (to be).
  • talking adalah part of a verb karena ditemani oleh are (to be)
2. Sebagai adjective (Kata Sifat)

Present participle (Verb + Ing) berfungsi sebagai adjective apabila tidak ditemani oleh to be (am, is, are, was and were).

Contoh:
The train arriving at the station now is an hour late.
The students talking in the class look very happy.

Analisa:
  • arriving is adjective karena tidak ditemani oleh be. Sedangkan, Subject kalimat diatas adalah traindan verbnya adalah is.
  • talking adalah adjective karena tidak ditemani oleh be. Subject dari kalimat diatas adalah students dan verbnya adalah look.

Lihat contoh dibawah ini.

The film ____ appearing at the local theater is my favorite.

(A) now
(B) is
(C) it
(D) was

Analisa:
  • appearing bukanlah part of a verb tapi adjective.
  • Subject nya adalah film dan verbnya adalah is.
  • Jawaban (B), (C) atau (D) salah karena kalimat diatas sudah memiliki verb.
  • Jawaban terbaik adalah (A) now.

EXERCISE 3:

Look at the following sentences and Check if they are correct (C) or incorrect (I).

1. The crying baby needs to be picked up. (C)
ADJ.
Analisa:
  • Kalimat diatas sudah benar karena crying berfungsi sebagai adjective.
  • Subject dari kalimat diatas adalah baby, sedangkan verb nya adalah needs to be picked up
2. The clothes are lying the floor should go into the washing machine. (I)
VERB

Analisa:
  • kalimat diatas salah karena are lying seharusnya lying dan berfungsi sebagaiadjective bukan bagian dari kata kerja (part of a verb)..
  • Sedangkan kalimat yang benar adalah The clothes lying the floor should go into the washing machine.
3. The waitress bringing the steaming soup to the waiting diners. (I)

Analisa:
  • Kalimat diatas salah karena bringing seharusnya is bringing dan berfungsi sebagai part of a verb bukan adjective.
  • Kalimat yang benar seharusnya adalah The waitress is bringing the steaming soup to the waiting diners.
4. Most of the striking workers are walking the picket line. (C)

Analisa:
  • Kalimat diatas benar karena striking berfungsi sebagai adjective dan walkingsebagai part of a verb.
  • Subject dari kalimat diatas adalah workers.
5. For her birthday, the child is getting a talking doll. (C)

Analisa:
  • Kalimat diatas sudah benar karena getting berfungsi sebagai part of a verb dan setelah ditambahkan is (tobe) menjadi complete verb.
  • Sedangkan Subject dari kalimat diatas adalah the child.

C. Skill 5 (Coordinate Connector)

Yang dimaksud dengan Coordinate Connector adalah AND, BUT, OR, or SO.

Banyak kalimat dalam Bahasa Inggris yang terdiri dari dua klausa ( Klausa adalah kelompok kata yang paling sedikit terdiri dari satu Subject dan satu Verb (Predikat).
Ketika ada dua kalimat dalam Bahasa Inggris, kita harus menggabungkannya dengan benar. Saalahs atu cara untuk menggabungkan dua buah kalusa adalah dengan menggunakan AND, BUT, OR, or SO.

Contoh:
  1. The sun was shining and the sky was blue.
  2. The sky was blue, but it was very cold.
  3. It may rain tonight, or it may be clear.
  4. It was raining outside, so I took my umbrella.
Analisa:
  • Keempat kalimat diatas terdiri dari dua klausa dan semuanya di hubungkan dengan sebuah Coordinate Coonector dan sebuah Comma.
Contoh berikut ini akan menunjukan bagaimana Coordinate Connector di Tes di Structure Questions pada TOEFL Test.

Contoh:

I forgot my coat, ____ I got very cold.

(A) then
(B) so
(C) later
(D) as a result

Analisa:
  • Kalimat diatas memiliki dua buah klausa: I forgot my coat dan I got very cold. Untuk menghubungkannya, kita harus menggunakan sebuah Coonector. KataThen (A), later (C), dan as a result (D) bukanlah Connector. Jadi jawaban terbaik adalah (B) karena so bisa menghubungkan kedua klausa tersebut dengan benar.

EXERCISE 5:

Exercise 5 dibawah ini fokus pada permasalahan Coordinate Connector. Baca kalimatnya dan tentukan apakah jawabannya Correct (C) atau Incorrect (C).

1. The lawn needs water every day, or it will turn brown. (C)

Analisa:
  • Kedua Klausa diatas sudah benar, begitu juga dengan Coordinate Connectornya.

2. The book was not long, it difficult to read. (I)

Analisa:
  • Klausa kedua tidak memiliki verb (is) dan Connector.
  • Kalimat yang benar adalah The book was not long, but it is difficult to read.

3. It was raining, so decided not to go camping. (I)

Analisa:
  • Klausa/kalimat kedua tidak memiliki Subject. Tapi sudah memiliki connector, so.
  • Kalimat yang benar seharusnya adalah It was raining, so I decided not to go camping.

4. The material has been cut, and the pieces have been sewn together.(C)

Analisa:
  • Kedua kalimat/klausa sudah benar begitu juga dengan connectornya

5. The patient took all the medicine, he did not feel much better.(I)

Analisa:
  • Kedua kalimat/klausa diatas sudah benar, tapi belum ada connectornya.
  • Kalimat yang benar seharusnya adalah The patient took all the medicine, but he did not feel much better.
D. Skill 7 (Noun Clause Connector)

Kalau WH-Questionnya menggunakan Modal (Can, Will, Would, Might, Should, etc), maka modal tersebut harus di letakan setelah kata kerja (Verb).
Kalau WH-Questionnya menggunakan To Be (am, is, are, was, were) maka To Be tersebut di letakan setelah Subject.
Kalau WH-questionnya dalam bentuk Present Perfect atau Past Perfect, maka Have, Has dan Had di letakan setelah Subject.

Itulah beberapa cara bagaimana menggabungkan dua buah kalimat/clause jika clause/kalimat yang kedua adalah wh-questions.

Hal-hal diatas harus bisa kita lakukan karena ini relevan dengan skill 7. A noun clause adalah clause/kalimat yang berfungsi sebagai NOUN. Karena Noun Clause berfungsi sebagai Noun, maka fungsinya pada kalimat bisa sebagai object of verb(object dari kata kerja) dan object of preposition (Object dari Preposisi/kata depan).

1. As Object of Verb.

Perhatikan contoh kalimat dibawah ini:
  • I don’t know why he said such things
NOUN CLAUSE AS OBJECT OF VERB
Kalimat iatas memiliki dua clause/kalimat, I don't know dan he said such things. Kedua clauses ini di gabungkan dengan connector WHY. WHY juga mengubah clause he said such things menjadi Noun Clause yang berfungsi sebagai Object of a Verb. don't know.

2. Object of Preposition.
  • I am thinking about why he said such thin
NOUN CLAUSE AS OBJECT OF PREPOSITION

Kalimat diatas memiliki dua clauses I am thinking dan he said such things. Kedua kalimat juga di hubungkandengan connector why. . WHY juga mengubah clause he said such things menjadi Noun Clause yang berfungsi sebagai Object of Preposition about.

Contoh Soal:

1. The teacher heard who answered the question. (C)

Analisa:

  • Kalimat pertama “The teacher heard” benar karena The teacher subject and heard verbnya. Kalimat kedua “Who answered the phoned” juga benar karena who berfungsi sebagai subject and answered sebagai verbnya. Pada saat yang bersamaan Who juga berfungsi sebagai connetor.
  • Jadi kalimat di atas sudah benar.

2. I do not understand it went wrong. (I)

Analysis:

  • Kalimat pertama “I do not understand” sudah benar karena I subject dan do not understand verb. Kalimat kedua “it went wrong” salah karena tidak ada connector sekaligus subject.
  • Kalimat yang benar seharusnya: I do not understand what went wrong.What berfungsi sebagai subject dan juga connector, sementara went nya sebagai verb,

3. Of the three movies, I can’t decide which is the best. (C)

Analisa:

  • Di kalimat pertama, I sebagai Subject dan can’t decide sebagai verb. Di kalimat kedua, which sebagai connector sekaligus subject dan is sebagai verb,

4. She did not remember who in her class. (I)

Analisa

  • Di kalimat pertama, She sebagai subject dan did not remember sebagai verb. Dikalimat kedua, who sebagai connector dan juga subject tapi tidak ada verbnya,
  • Kalimat ayng benar seharusnya ……………..who was in her class.

5. No one is sure what did it happen in front of the building. (I)

Analisa:

  • Kalimat pertama sudah benar karena No one adalah subject dan is adalah verb, tapi kalimat kedua salah karena ada did dan it. Did dan it seharusnay di hapus dan verb “happen” menjadi bentuk lampau “happened”.
  • Jadi kalimat yang benar seharusnya: …….what happened in front of the building.

E. Skill 9 (Adjective Clause Connector)

Perhatikan dua contoh kalimat dibawah ini:
1. a. This is the house (first clause)
b. I want to buy the house (second clause)

Kalau kedua clause tersebut kita gabungkan, maka menjadi: this is the house (that) I want to buy

Analisa:
  • This adalah Subject dan Is adalah Verb nya. Sedangkan Clause kedua, I adalah subject dan want adalah Verbnya. That berfungsi sebagai Connector yang menghubungkan kedua Clause diatas.
2. a. The house is quite expensive (first clausa)
b. I want to buy the house (second Klausa)

Kalau kedua clause tersebut digabung, maka menjadi:
The house that I want to buy is quite expensive
Analisa:
  • house adalah subject dan is adalah verb untuk clause pertama. I adalah subject dan verbnya adalah want. Kedua kalimat ini digabungkan dengan adjective clause connector that.

Perhatikan soal di bawah ini. Masing masing kalimat memiliki lebih dari satu clause. Perharikan Subject dan verb dari tiap-tiap clause dan juga connectornya. Check apakah kalimat di bawah ini benar atau salah.

1. I did not believe the story that he told me. (Correct)

Analysis:

First Clause : I did not believe the story
Second Clause : He told me
Adjective clause connector : that

2. Ms. Brown, whom did you recommend for the job, will start work tomorrow.(Incorrect)

Analysis:

First clause : Ms. Brown will start work tomorrow
Second clause : Did you recommend for the job (incorrect)
It should be you recommended for the job
Adjective clause connector : whom

The correct sentence is Ms. Brown, who you recommended for the job, will start work tomorrow.

3. The lecture notes which lent me were not clearly written.(I)

Analysis:

First clause : The lecture notes were not clearly written
Second clause : lent me (incorrect)
It should be I lent
Adjective clause connector : which

The correct sentence is the lecture notes which I lent were not clearly written

4. Sally has an appointment with the hairdresser whom you recommended. (C)

Analysis:

First clause : Sally has an appointment with the hairdresser
Second clause : you recommended
Adjective clause connector : whom

5. The phone number that you gave me.

Analysis:

First clause : The phone number (incorrect: no verb)
Second clause : you gave me
Adjective clause connector : that
The correct sentence is The phone number that you gave me was wrong

Sumber:



Sekedar Oret - Oretan

 

Yang Mampir

Search

Gunadarma

Tombol ini akan memasukanmu ke tempat Anda


Followers

About Me

Foto saya
Saya seorang Pelajar yang lahir di Jakarta (Betawi asli) dan bertempat tingal di Kuningan Jakarta Selatan

Buku Tamu